Pengembangan Desain Label Kemasan Produk UMKM Melalui Pelatihan Kreatif di Desa Mirigambar Tulungagung

Authors

  • Khoirul Amin Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Indah Chrysanti Angge Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Asy Syams Elya Ahmad Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Nur Wakhid Hidayatno Universitas Negeri Surabaya, Indonesia

Keywords:

UMKM, Desain, Label Kemasan, Pelatihan, Kreatif

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing serta nilai jual produk-produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) melalui pelatihan pembuatan desain label kemasan yang menarik, informatif, serta sesuai karakter produk lokal. Pelatihan dilaksanakan di Balai Desa Mirigambar, Kecamatan Sumbergempol, Kabupaten Tulungagung, pada tanggal 14 dan 15 Agustus 2025. Peserta kegiatan pelatihan 17 orang perwakilan dari UMKM. Metode yang digunakan adalah pendekatan partisipatif melalui tahapan pemberian materi, demonstrasi pembuatan desain, praktik penerapan label pada kemasan, serta evaluasi hasil karya peserta. Fokus pelatihan diarahkan pada dua merek lokal yaitu “Tiga Berlian” milik Bapak Ashari dan “Dua Kelapa” milik Ibu Tatik. Keduanya merupakan produsen jajanan tradisional seperti opak gambir, opak matahari, dan rengginang. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan signifikan dalam kemampuan peserta mendesain label yang komunikatif, memahami fungsi branding, serta mampu menerapkan label secara mandiri pada kemasan produk. Pelatihan ini juga berhasil menumbuhkan kesadaran pelaku UMKM terhadap pentingnya identitas visual sebagai strategi pemasaran serta penguatan citra merek. Kegiatan ini sangat berkontribusi terhadap penguatan ekonomi kreatif berbasis potensi lokal serta menjadi model pemberdayaan UMKM melalui desain label kemasan produk.

References

Vertin, Nadya Adelaide. dkk. (2025). Pemberdayaan UMKM melalui Pelatihan Dasar Desain dan Strategi Branding pada Rumah Kopi Sanggabuana. E-DIMAS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 16(4), 719-731

Kotler, P., & Keller, K. L. (2019). Marketing Management (15th ed.). New York: Pearson Education.

Sakti, Bimo Sandya Prima. (2024). Inovasi Desain Kemasan Untuk Meningkatkan Penjualan Produk Umkm Healthy Tasty Food Surabaya. ASPIRASI : Publikasi Hasil Pengabdian dan Kegiatan Masyarakat. Vol.2, No.1, 128-135

Suma, E., Yusuf, S. A., & Umar, J. (2023). Pengaruh Bentuk Kemasan, Desain Produk Dan Bahan Kemasan Terhadap Minat Beli Konsumen: Studi Kasus Kopi Yamira. JURNAL ADMINISTRASI BISNIS , 13(2), 111-115.

Rustan, S. (2020). Layout: Dasar dan Penerapannya dalam Desain Komunikasi Visual. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Landa, R. (2018). Graphic Design Solutions (6th ed.). Boston: Cengage Learning.

Hartono, A., & Prasetyo, B. (2022). Desain Komunikasi Visual sebagai Strategi Branding Produk UMKM. Surabaya: CV Bintang Grafika.

Prameswari, D. (2021). Peran Desain Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Jurnal Komunikasi Visual Nusantara, 5(1), 33–45.

Sari, W. P. (2020). Strategi Desain Label Produk Lokal untuk Meningkatkan Daya Saing Pasar Tradisional. Jurnal Desain Visual Indonesia, 4(3), 67–79.

Sutanto, A., & Kurniawan, H. (2021). Sinergi Akademisi dan UMKM dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Desain. Yogyakarta: Deepublish.

Mulyani, S. (2023). Model Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Partisipasi dalam Pengembangan UMKM Desa. Jurnal Pemberdayaan Sosial dan Ekonomi, 7(2), 114–125.

Mafruhat, Ade Yunita. dkk. (2023). Sosialisasi Dan Workshop Pentingnya Branding Produk Umkm Lokal Di Desa Ciburial Kabupaten Bandung. JPKM 29(1), 177-181.

Zebua, Triwan Putra. dkk. (2025). Pengaruh Branding Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Depot Air Minum Isi Ulang Merek Kadoz Water Cabang Kota Gunungsitoli. Economics and Digital Business Review. 7(1), 552 - 564.

Sianturi, Elisabet Valentina dan Noviana, Eka. (2025). Jurnal Kajian Ilmu seni, Media dan Desain. 2(4), 85-108.

Chambers, R. (2017). Can we know better? Reflections for development. Rugby, UK: Practical Action Publishing.

Kolb, D. A. (2015). Experiential learning: Experience as the source of learning and development (2nd ed.). Upper Saddle River, NJ: Pearson Education.

Klimchuk, M. R., & Krasovec, S. A. (2012). Packaging design: Successful product branding from concept to shelf (2nd ed.). Hoboken, NJ: John Wiley & Sons.

Brown, T. (2009). Change by design: How design thinking transforms organizations and inspires innovation. New York, NY: Harper Business.

Published

2026-01-15

How to Cite

Amin, K., Angge, I. C., Ahmad, A. S. E., & Hidayatno, N. W. (2026). Pengembangan Desain Label Kemasan Produk UMKM Melalui Pelatihan Kreatif di Desa Mirigambar Tulungagung. SEPAKAT Sesi Pengabdian Pada Masyarakat, 5(2). Retrieved from https://ejournal.aissrd.org/index.php/sepakat/article/view/580